Waspada Kekurangan Cairan Saat Berpuasa

Kebutuhan cairan selama berpuasa harus tetap terpenuhi walaupun lebih dari 14 jam tubuh tidak menerima asupan cairan dan makanan. Kekurangan cairan bisa berakibat cukup fatal untuk Anda. Berikut ini adalah tanda-tanda yang akan dikeluarkan oleh tubuh ketika tubuh kekurangan cairan. Lebih peka dan sensitiflah terhadap tubuh untuk mengantisipasi dampak buruk.

inside

Anda bisa menyiasati kecukupan cairan selama bulan Ramadan dengan metode konsumsi air mineral 2-4-2. Minum 2 gelas air saat berbuka puasa, 4 gelas ketika makan malam, dan 2 gelas sisanya ketika sahur. Minumlah secara perlahan, dengan demikian perut Anda juga tidak ‘kaget’ dan menimbulkan rasa mual, namun kebutuhan cairan sebanyak 8 gelas atau 2 liter per hari bisa tetap terpenuhi.

Komentar

Postingan Populer